Duet Dengan Denny Caknan Di HUT SCTV 32Xtraordianry, Farel Prayoga Akui Deg Degan, Mantab dan Asik

Malam Puncak HUT SCTV 32Xtraordinary yang digelar pada Rabu (24/08) menampilkan penyanyi asal Banyuwangi yang viral dengan lagu ‘Ojo Bandingke’ di Istana Negara, Farel Prayoga. Lelaki yang masih dusuk di kelas 6 SD ini tampil duet dengan penyanyi Denny Caknan. Farel mengaku deg degan dan merasa bangga bisa berduet dengan penyanyi kesukaannya.

Foto2 : youtube SCTV dan seretariat presiden

BACA JUGA:  Film Karya Hanny R Saputra "Bad Boy In Love" Bertema Jatuh Cinta Siap Tayang di Bioskop

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *