Andi Rianto Gandeng Lyodra, Mahalini, Judika Hingga Rossa di Konser The Sound of Colors II

 

Musisi ternama yang juga conductor dan composer, Andi Rianto akan menggelar konser megah tunggalnya bertajuk The Sound Of Colors II. Konser yang akan diselenggarakan pada 3 Desember 2023 di Istora Senayan, Jakarta ini menggandeng penyanyi kenamaan Tanah Air diantaranya Rossa, Lyodra, Mahalini, Judika, Mario Ginanjar, Fabio Asher, Prinsa Mandagie, Ronny Parulian, Nyoman Paul serta Rising Star.

BACA JUGA:  Usai Bermain di 'WeTV Original Dua Wajah Arjuna' Beby Tsabina Ingin Perankan Karakter Thriller

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *