Kolaborasi Sang Produser dan Bob Kribo, Single Go Away Corona

Berbeda dari lagu bertemakan korona lainnya, Leonard Nyo Kristianto , produser JK Records hadirkan single bergenre hiprock dengan judul berbahsa inggris ‘Go Away Corona’. Lagu ini juga diperuntukkan sebagai penyemangat dan menghibur para tim medis serta masyarakat yang terdampak covid 19.

BACA JUGA:  Dul Jaelani dan Tissa Biani Sebut Pacaran Harus Saling Support Dalam Karir

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *